Mawar yang bunganya kecil bergerombol dan mempunyai aroma khas ini sering disebut dengan Queen of Flower. Mawar Floribunda Ungu mampu menghasilkan minyak yang bisa digunakan sebagai bahan baku produk pewangi. Tanaman ini juga tahan terhadap panas sehingga memudahkan Anda untuk proses perawatannya.